Sabtu, 13 Februari 2016

Rangkaian Listrik Campuran Paralel dan Seri


Rangkaian Listrik kombinasi atau Campuran merupakan sebuah rangkaian hasil gabungan dari rangkaian Seri dan rangkaian Paralel. 

Perhatikan pada gambar rangkaian listrik kombinasi atau campuran dibawah ini. Pada rangkaian listrik dengan garis merah menunjukkan rangkaian seri, jika saklar 3 dimatikan maka lampu 4 dan lampu 3 akan mati. Sedangkan rangkaian listrik dengan garis biru menunjukan rangkaian paralel. Jika saklar 1 dimatikan lampu yang mati hanya lampu 1 saja, demikian juga jika saklar 2 dimatikan lampu yang mati hanya lampu 2 saja. Berikut ini gambaran simulasi dari rangkaian listrik campuran paralel dan seri:


Gambar Simulasi Rangkaian Listrik Campuran Paralel dan Seri.
Gambar diambil dari: rosytaelf.blogspot.co.id

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...

Visitor

Flag Counter